Selasa, 16 September 2014

Gaji Lebih Gede dari Suami, Banyak Istri Merasa Tak Bahagia


Informasi Lowongan Kerja Terbaru - Mayoritas istri di Amerika Serikat (AS) yang memiliki gaji lebih besar dari suaminya merasa tidak senang dengan kondisi tersebut. Menurut para wanita, semua itu di luar keinginannya.

Seperti dikutip dari http://www.klubindojob.com/, Kamis (14/2/2014), laporan terbaru lembaga survei Working Mother Media and PwC mengungkapkan, sebanyak 54% wanita mengaku tidak suka dirinya berpenghasilan lebih besar dari sang suami. Sementara sisanya menyatakan tidak masalah dengan statusnya tersebut.

Para wanita itu memang secara tidak sengaja mencari pekerjaan dengan gaji yang lebih besar dari suami. Sementara 71% para wanita karir mengaku peluang kerja yang membuatnya mendapat gaji lebih besar dari suami.

Presiden Working Mother Media, Carol Evans ternyata juga berpenghasilan lebih besar dari suaminya. Sebagian besar pendapatan dia digunakan untuk kebutuhan keluarga.

Informasi Lowongan Kerja Terbaru - Dia menjelaskan, para ibu dapat merasa lebih baik jika mengubah pola pikir pribadinya.

"Anda tak perlu susah-susah memikirkan itu semua karena pilihan pribadi atau terjadi tanpa sengaja, toh memang begitu keadaannya. Pikirkanlah hal positif di kehidupan Anda dan betapa baiknya keputusan tersebut," jelas Evans.

Dia mengaku telah memiliki gaji lebih besar dari suaminya sejak bekerja sebagai manajer di The Working Mother. Karirnya terus menanjak sebagai konsultan finansial dan akhirnya didaulat menjadi CEO.

"Awalnya sangat sulit. Faktanya, kami memiliki penasehat sendiri yang terus memberinya pencerahan untuk tetap fokus pada karirnya sendiri," ujarnya.

Bagi dia itu merupakan beban yang sangat berat. Tapi kemudian Evans mengubah cara pandangnya dan berhasil membuatnya lebih mudah.

Sekadar informasi, survei tersebut melibatkan 1.000 wanita dan 1.000 pria di AS. Semua responden telah menikah dan memiliki anak dengan rata-rata pendapatan US$ 85.600 per tahun (Baca juga: Pakar SEO Malang Termuda)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar